Menu

Mode Gelap
DPRD Lebak Dinilai Mandul Awasi Proyek Alun-alun Matahukum : Data di Kemenhut Pintu Masuk Kejagung Gledah KPK Terkait Kasus Tambang Chaos! Alun-Alun Lebak Rp4,9 Miliar Amburadul, PUPR Diduga Cawe-Cawe Diduga Ada Backing, JAN Desak Satgas PKH Bongkar Tambang Ilegal Curugbitung–Maja 1.000 Genset ESDM–PLN Jadi Cahaya Warga Aceh Pascabencana PPBN RI–LVRI Perkuat Warisan Nilai Kejuangan 1945

Daerah

Lapas Cirebon Ikut Berpartisipasi Donor Darah Peringati HUT Kemenkumham RI ke-78


					Keterangan foto : Kepala Lapas Cirebon Kadiyono Ikut Berpartisipasi donor darah peringati HUT Kemenkumham RI ke-78, (Rabu, 2/8/2023) Perbesar

Keterangan foto : Kepala Lapas Cirebon Kadiyono Ikut Berpartisipasi donor darah peringati HUT Kemenkumham RI ke-78, (Rabu, 2/8/2023)

TeropongIstana.com, Cirebon | Bertepatan pada hari ini, Rabu 2 Agustus 2023 Kalapas Cirebon beserta dengan jajaran pegawai melaksanakan kegiatan donor darah yang bertempat di Bapas Cirebon.

Kegiatan donor darah ini sebagai salah satu ajang bakti sosial dalam memeriahkan hari Kemenkumham RI, mengingat darah yang diberikan dapat bermanfaat bagi yang membutuhkan nantinya.

Baca Juga : Kalapas Cirebon dan Jajaran Hadiri Pembekalan Calon Purnabakti Kumham RI 2023 Via Zoom

Manfaat dari kegiatan donor darah ini juga tentunya sangat banyak, diantaranya adalah dapat meningkatkan produksi sel darah, menjaga kesehatan jantung, Membakar kalori, menurunkan resiko kanker, menurunkan kolesterol, dan masih banyak manfaat lainnya.

Sebelum dilakukan donor darah, tahap pertama adalah pemeriksaan kesehatan terlebih dahulu diantaranya adalah pengambilan sampel darah untuk dicek dan pengecekan tensi, jika seluruhnya normal, maka selanjutnya adalah masuk pada tahap pendonoran darah.

Ini Juga : Istimewa, Warga Binaan Lapas Bekasi Produksi Roti Lezat

Diharapkan dengan adanya kegiatan donor darah ini, bisa bermanfaat bagi yang membutuhkan, dan bagi pegawai yang mendonorkan darahnya, bisa menjadi lebih sehat. (Deni/Red) 

Baca Lainnya

DPRD Lebak Dinilai Mandul Awasi Proyek Alun-alun

11 Januari 2026 - 14:54 WIB

Dprd Lebak Dinilai Mandul Awasi Proyek Alun-Alun

Chaos! Alun-Alun Lebak Rp4,9 Miliar Amburadul, PUPR Diduga Cawe-Cawe

11 Januari 2026 - 09:32 WIB

Chaos! Alun-Alun Lebak Rp4,9 Miliar Amburadul, Pupr Diduga Cawe-Cawe

Diduga Ada Backing, JAN Desak Satgas PKH Bongkar Tambang Ilegal Curugbitung–Maja

10 Januari 2026 - 23:25 WIB

Diduga Ada Backing, Jan Desak Satgas Pkh Bongkar Tambang Ilegal Curugbitung–Maja
Trending di Daerah