Menu

Mode Gelap
Ikatan Keluarga Besar Pemuda Tegal Bersatu Apresiasi Respons Cepat Sufmi Dasco Soal Rehabilitasi Dua Guru di SMA 1 Luwu Utara Arif Rahman Kembangkan Sentra Emping Pandeglang: Produk Lokal Kita Harus Mendunia Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Terkait Gaza dan Perdamaian Dunia Diduga Tak Miliki Izin, PT SGT di Jawilan Bodong dan Berbahaya Gerak 08 Banten Desak Satgas PKH Sikat Habis Tambang Ilegal di Indonesia Perusahaan Tambang Merasa Dipersulit, MinerbaOne Error dan Revisi RKAB

Daerah

Lapas Kelas IIA Bogor Berkolaborasi dengan Tim Dosen dan Mahasiswa IPB


Keterangan foto : Lapas kelas IIA Bogor Terima Pengabdian Masyarakat dari Tim Dosen dan Mahasiswa IPB budidaya ikan lele Untuk Warga binaan Pemasyarakatan, (Kamis, 3/8/2023) Perbesar

Keterangan foto : Lapas kelas IIA Bogor Terima Pengabdian Masyarakat dari Tim Dosen dan Mahasiswa IPB budidaya ikan lele Untuk Warga binaan Pemasyarakatan, (Kamis, 3/8/2023)

TeropongIstana.com, BOGOR | 03 Agustus 2023 pukul 11.00 WIB – Lapas Kelas IIA Bogor menerima pengabdian masyarakat dari Tim dosen dan Mahasiswa sekolah vokasi IPB dengan memberikan pelatihan budidaya ikan lele dalam ember.

Manfaat adanya pengabdian masyarakat ini adalah guna untuk memberikan Pembinaan Kemandirian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) agar mereka mendapatkan pengetahuan dan keterampilan dalam hal budidaya ikan lele dalam ember guna sebagai bekal setelah warga binaan Pemasyarakatan tersebut selesai menjalani masa pidana.

Baca Juga : Lapas Kelas II A Paledang Lakukan Bersih-Bersih di Kota Bogor

Kegiatan Pembinaan Kemandirian tersebut langsung di hadiri oleh, Kepala Seksi Kegiatan Kerja, Murbandini, Kepala Subseksi Sarana Kerja, Fiqih utama, Kepala Subseksi Bimbingan Kerja dan Pengelolaan Hasil Kerja, Mira, Jajaran Giatja dan Tim pengabdian masyarakat sekolah vokasi dari IPB.

Kepala Seksi Kegiatan Kerja, Murbandini dalam keterangannya menyampaikan “bahwa ikuti arahan dari instruktur dan pahami dengan baik agar nantinya bisa bermanfaat untuk kalian kedepannya” Jelas murbandini.

Adapun peserta dari pengabdian masyarakat ini terdiri dari 15 warga binaan Lapas Bogor yang mana nanti nya akan mengikuti pelatihan budidaya ikan jenis lele dalam ember, peserta pelatihan sangat bersemangat dan antusias mengikuti kegiatan ini, kegiatan pembinaan kemandirian ini berjalan dengan lancar, aman, dan tertib.

Ini Juga : Irjen Kemenkumham Ir. Razilu Kunjungi Lapas Cirebon, Begini Selengkapnya

Lapas Bogor berharap melalui pelaksanaan kegiatan ini, narapidana dapat memperoleh pengalaman dan keterampilan yang bermanfaat untuk masa depan mereka. Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat membantu mereka memperbaiki diri, mengubah pola pikir, dan mengembangkan sikap yang positif. (Deni/red) 

Baca Lainnya

Ikatan Keluarga Besar Pemuda Tegal Bersatu Apresiasi Respons Cepat Sufmi Dasco Soal Rehabilitasi Dua Guru di SMA 1 Luwu Utara

17 November 2025 - 23:07 WIB

Ikatan Keluarga Besar Pemuda Tegal Bersatu Apresiasi Respons Cepat Sufmi Dasco Soal Rehabilitasi Dua Guru Di Sma 1 Luwu Utara

Arif Rahman Kembangkan Sentra Emping Pandeglang: Produk Lokal Kita Harus Mendunia

17 November 2025 - 18:38 WIB

Arif Rahman Emping Melinjo,Dpr Ri Komisi Iv

Diduga Tak Miliki Izin, PT SGT di Jawilan Bodong dan Berbahaya

16 November 2025 - 15:01 WIB

Diduga Tak Miliki Izin, Pt Sgt Di Jawilan Bodong Dan Berbahaya
Trending di Daerah