Menu

Mode Gelap
Ikatan Keluarga Besar Pemuda Tegal Bersatu Apresiasi Respons Cepat Sufmi Dasco Soal Rehabilitasi Dua Guru di SMA 1 Luwu Utara Arif Rahman Kembangkan Sentra Emping Pandeglang: Produk Lokal Kita Harus Mendunia Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Terkait Gaza dan Perdamaian Dunia Diduga Tak Miliki Izin, PT SGT di Jawilan Bodong dan Berbahaya Gerak 08 Banten Desak Satgas PKH Sikat Habis Tambang Ilegal di Indonesia Perusahaan Tambang Merasa Dipersulit, MinerbaOne Error dan Revisi RKAB

News

Bapas Subang Lakukan Rapat Persiapan Pemenuhan Data Pendukung


Keterangan foto : Balai Pemasyarakatan Kelas II Subang menggelar rapat koordinasi tentang Persiapan Pemenuhan Data Dukung P2HAM pada Selasa, 20 Juni 2023 Perbesar

Keterangan foto : Balai Pemasyarakatan Kelas II Subang menggelar rapat koordinasi tentang Persiapan Pemenuhan Data Dukung P2HAM pada Selasa, 20 Juni 2023

Teropongistana.com SUBANG |Balai Pemasyarakatan Kelas II Subang menggelar rapat koordinasi tentang Persiapan Pemenuhan Data Dukung P2HAM pada Selasa, 20 Juni 2023 pukul 08.00 WIB s/d selesai.

Bertempat di ruang rapat Bapas Kelas II Subang, kegiatan ini dipimpin oleh Aris Oktapiaris selaku ketua tim operator P2HAM, juga dihadiri oleh Tendi Kustendi selaku Pembina, Boby Rahmana selaku Kasubsi Bimbingan Klien Anak dan Yedi Widya Permana Kaur TU dan Kepegawaian.

Baca Juga : Bapas Subang Gelar Gowes Santai Pererat Tali Silaturahmi

Dalam kegiatan ini, membahas tentang pemenuhan data dukung untuk Pelayanan Publik Berbasis Hak Asasi Manusia (P2HAM) tahun anggaran 2023.

P2HAM merupakan kriteria pelayanan publik yang sesuai dengan prinsip HAM dan peraturan perundang-undangan dalam rangka pemenuhan HAM baik hak sipil dan politik maupun hak ekonomi, sosial, dan budaya, serta hal kelompok rentan.

Ini Juga : PK Bapas Subang Ikuti Kegiatan Sidang TPP Pembebasan Bersyarat

Dalam rapat ini, bertujuan untuk memberikan pemahaman mengenai pelaksanaan tahapan-tahapan yang harus dilakukan oleh unit kerja serta mempersiapkan data-data yang harus di butuhkan guna memenuhi P2HAM.

Baca Lainnya

Revitriyo Husodo, Pentingnya Pelestarian Budaya Dan Kearifan Lokal

31 Oktober 2025 - 12:09 WIB

Revitriyo Husodo

CBA: Penolakan SPBU Swasta Beli BBM Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

3 Oktober 2025 - 15:33 WIB

Cba: Penolakan Spbu Swasta Beli Bbm Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

Fraksi NasDem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda di DPRD Banten

30 September 2025 - 21:32 WIB

Fraksi Nasdem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda Di Dprd Banten
Trending di News