Menu

Mode Gelap
Ikatan Keluarga Besar Pemuda Tegal Bersatu Apresiasi Respons Cepat Sufmi Dasco Soal Rehabilitasi Dua Guru di SMA 1 Luwu Utara Arif Rahman Kembangkan Sentra Emping Pandeglang: Produk Lokal Kita Harus Mendunia Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Terkait Gaza dan Perdamaian Dunia Diduga Tak Miliki Izin, PT SGT di Jawilan Bodong dan Berbahaya Gerak 08 Banten Desak Satgas PKH Sikat Habis Tambang Ilegal di Indonesia Perusahaan Tambang Merasa Dipersulit, MinerbaOne Error dan Revisi RKAB

News

Bidpropam Polda Banten Mengamankan Kunker Ketua KPK di Mapolda Banten


Bidpropam Polda Banten Mengamankan Kunker Ketua KPK di Mapolda Banten Perbesar

TEROPONGISTANA.COM JAKARTA – Personel Bidropam Polda yang bertugas di ruang Lobi Mapolda Banten mengamankan kegiatan kunjungan kerja Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Polda Banten pada Jumat (25/02).

Ketua KPK Komjen Pol (Purn) Drs. Firly Bahuri, beserta Staf KPK melaksanakan kunjungan kerja (kunker) di Polda Banten di sambut oleh Kapolda Banten Irjen Pol Prof Dr Rudy Heriyanto Adi Nugroho dan Wakapolda Banten Drs. Ery Nursatari di ruang Lobi Polda Banten dan memasuki ruang kerja Kapolda Banten, dalam kegiatan tersebut petugas Provos Bidpropam Polda Banten melaksanakan pengamanan dan pengawalan.

Sebagaimana yang disampaikan oleh Kasubbid Provos Bidpropam Polda Banten Kompol Feby Harianto mengatakan,”Bahwa Anggota Provos yang melaksanakan tugas di tempat-tempat yang seharusnya ada atau perlu kehadiran personel Provos Polda Banten, di antaranya Ruang Lobi dan pintu gerbang masuk Polda Banten,” kata Feby.

Kabid Propam Polda Banten Kombes Pol Yudho Hermanto mengatakan personel Bidpropam Polda Banten khususnya Subdit Provost senantiasa melaksanakan pengamanan Internal,”Subbid Provos berkewajiban mengawasi dan mengamankan serta pelayanan terhadap Pimpinan Polda Banten dan tamu-tamu penting Termasuk keluarga Kapolda Banten baik di dalam maupun di luar Mako,” ucap Yudho Hermanto.

“Selain itu kita semua tetap menegakan dan menerapkan Protokol kesehatan (Prokes) guna terhindar dari Covid-19 dan tetap menjaga kesehatan.” tutupnya.

Baca Lainnya

Revitriyo Husodo, Pentingnya Pelestarian Budaya Dan Kearifan Lokal

31 Oktober 2025 - 12:09 WIB

Revitriyo Husodo

CBA: Penolakan SPBU Swasta Beli BBM Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

3 Oktober 2025 - 15:33 WIB

Cba: Penolakan Spbu Swasta Beli Bbm Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

Fraksi NasDem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda di DPRD Banten

30 September 2025 - 21:32 WIB

Fraksi Nasdem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda Di Dprd Banten
Trending di News