Menu

Mode Gelap
Ikatan Keluarga Besar Pemuda Tegal Bersatu Apresiasi Respons Cepat Sufmi Dasco Soal Rehabilitasi Dua Guru di SMA 1 Luwu Utara Arif Rahman Kembangkan Sentra Emping Pandeglang: Produk Lokal Kita Harus Mendunia Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Terkait Gaza dan Perdamaian Dunia Diduga Tak Miliki Izin, PT SGT di Jawilan Bodong dan Berbahaya Gerak 08 Banten Desak Satgas PKH Sikat Habis Tambang Ilegal di Indonesia Perusahaan Tambang Merasa Dipersulit, MinerbaOne Error dan Revisi RKAB

News

Polsek Mauk Polresta Tangerang Giat Apel Malam Dilanjut Patroli Mobile Antisipasi Guantibmas


Polsek Mauk Polresta Tangerang Giat Apel Malam Dilanjut Patroli Mobile Antisipasi Guantibmas Perbesar

Teropongistana.com, Tangerang – Polsek Mauk Polresta Tangerang Polda Banten giat Apel malam dilanjutkan dengan patroli mobile yang dipimpin Aiptu Alwan (Ps Kanit Lantas) dalam rangka menjaga kamtibmas Diwilkum Polsek Mauk, Jumat (30/12/2022). Malam.

Baca jugaKapolda Banten Pantau Langsung Kesiapan Pengamanan Nataru 2023

 

menurut Kapolresta Tangerang Kombespol Raden Romdhon Natakusuma melalui Kapolsek Mauk polresta Tangerang AKP Yono Taryono menerangkan kegiatan Apel malam dalam rangka Patroli Mobile tersebut merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan untuk menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat.

“Patroli mobile dilakukan dengan humanis dan juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar sama-sama menjaga kamtibmas diwilayah hukum Polsek Mauk yang aman dan kondusif,” ujarnya. (4r).

Baca Lainnya

Revitriyo Husodo, Pentingnya Pelestarian Budaya Dan Kearifan Lokal

31 Oktober 2025 - 12:09 WIB

Revitriyo Husodo

CBA: Penolakan SPBU Swasta Beli BBM Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

3 Oktober 2025 - 15:33 WIB

Cba: Penolakan Spbu Swasta Beli Bbm Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

Fraksi NasDem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda di DPRD Banten

30 September 2025 - 21:32 WIB

Fraksi Nasdem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda Di Dprd Banten
Trending di News