Menu

Mode Gelap
Ikatan Keluarga Besar Pemuda Tegal Bersatu Apresiasi Respons Cepat Sufmi Dasco Soal Rehabilitasi Dua Guru di SMA 1 Luwu Utara Arif Rahman Kembangkan Sentra Emping Pandeglang: Produk Lokal Kita Harus Mendunia Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Terkait Gaza dan Perdamaian Dunia Diduga Tak Miliki Izin, PT SGT di Jawilan Bodong dan Berbahaya Gerak 08 Banten Desak Satgas PKH Sikat Habis Tambang Ilegal di Indonesia Perusahaan Tambang Merasa Dipersulit, MinerbaOne Error dan Revisi RKAB

News

Hafal Program Presisi, Kapolda Berikan Hadiah Motor


Hafal Program Presisi, Kapolda Berikan Hadiah Motor Perbesar

Teropongistana.com Serang – Polda Banten laksanakan apel pagi rutin yang dipimpin Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto bertempat di lapangan Polda Banten pada Senin (06/02).

Kegiatan ini dipimpin Kapolda Banten didampingi Wakapolda Banten Brigjen Pol M. Sabilul Alif serta didampingi PJU Polda Banten.

Dalam arahannya Kapolda Banten memberikan apresiasi kepada seluruh personel Polda Banten.

Baca juga : Kapolda Banten Berikan Hadiah Umrah Personil Penghafal Asmaul Husna

“Dalam kesempatan apel kali ini saya ingin mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada seluruh personel atas kinerja dan dedikasi kinerja selama saya menjabat 2 tahun di Polda Banten,” ucap Rudy.

Apel pagi kali ini berbeda karena Kapolda Banten memberikan hadiah kepada personel yang dapat menyebutkan nama lengkap Kapolri dan kepanjangan program presisi Kapolri.

“Dalam kesempatan ini terdapat beberapa orang yang mendapatkan motor dan sepeda,” kata Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto.

Adapun personel yang mendapat Motor ialah AKBP Trilaksono, Brigadir Iga, Briptu Ayu Simbolon, Bripda Ryan Armani, Bripda Revina, dan personel yang mendapat Sepeda Iptu Fridy, Ipda Arif Hardiyanto, Bripka Tika, Bripda Fikri, Pengatur Muda Tingkat I Irfan Arif.

Didik mengungkapkan pemberian hadiah ini merupakan bentuk apresiasi pimpinan dan juga sebagai dukungan motivasi kepada personel.

“Hal ini merupakan bentuk motivasi dan apresiasi pimpinan kepada personel atas kinerja dan dedikasi,” tutup Didik (Firdaus)

Baca Lainnya

Revitriyo Husodo, Pentingnya Pelestarian Budaya Dan Kearifan Lokal

31 Oktober 2025 - 12:09 WIB

Revitriyo Husodo

CBA: Penolakan SPBU Swasta Beli BBM Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

3 Oktober 2025 - 15:33 WIB

Cba: Penolakan Spbu Swasta Beli Bbm Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

Fraksi NasDem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda di DPRD Banten

30 September 2025 - 21:32 WIB

Fraksi Nasdem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda Di Dprd Banten
Trending di News