Menu

Mode Gelap
Diduga Ada Backing, JAN Desak Satgas PKH Bongkar Tambang Ilegal Curugbitung–Maja 1.000 Genset ESDM–PLN Jadi Cahaya Warga Aceh Pascabencana PPBN RI–LVRI Perkuat Warisan Nilai Kejuangan 1945 Audiensi Mandek, KOMPAS-R Ultimatum Kementerian PU Soal Proyek Rp9,6 Miliar Wabup Lebak Akui Belum Awasi SPPG Cikulur, MBG Dinilai Menyimpang dari Perpres PPBN RI Hadiri Peringatan HUT ke-69 LVRI

News

Walikota Tanjung Balai Sosialisasikan Bahaya Narkoba Ke Sekolah


					Ketetangan foto : Walikota Tanjung Balai H.Waris Tholib, Selasa (28/2) Perbesar

Ketetangan foto : Walikota Tanjung Balai H.Waris Tholib, Selasa (28/2)

Teropongistana.com Tanjung Balai – Walikota Tanjung Balai H.Waris Tholib dengan tak jemu-jemunya kembali hadir dalam acara Sosialisasi Bahaya Narkoba ke Sekolah-sekolah yang ada di Kota Kerang.

Kali ini ia hadir dihadapan Siswa-siswi SMP Negeri 12 Pulau Simardan, Kecamatan Datuk Bandar Timur Kota Tanjung Balai, Senin (27/2/2023) siang.

Walikota Waris menyebut “generasi muda di Tanjung Balai harus diselamatkan sejak dini dari bahaya narkoba”, harapnya.

“Anak-anakku, kalian adalah harapan Bangsa. Kegiatan sosialisasi ini untuk menyelamatkan kalian dari bahaya narkoba. Tanjung Balai ini sudah dicap daerah narkoba. Semoga dengan sosialisasi seperti ini, penyalahgunaan Narkoba semakin menurun pada masa yang akan datang”, ujarnya dihadapan puluhan siswa.

Hadir dalam acara tersebut diantaranya yakni Lurah Pulau Simardan Feri Yudo, Kepala SMP Negeri 12 Hastuti Wulandari dan Ketua DPC GANN Nova Sari Br Ginting. (Hendro)

Baca Lainnya

Ketua DPRD Kota Serang Dorong Penerapan Manajemen Talenta ASN

5 Januari 2026 - 16:50 WIB

Ketua Dprd Kota Serang Dorong Penerapan Manajemen Talenta Asn

Berani Mengangkat Perbedaan, Ragu Menyelesaikannya

20 Desember 2025 - 11:51 WIB

Berani Mengangkat Perbedaan, Ragu Menyelesaikannya

Pamitan, Ditjen PHU Persembahkan Buku Memori Kolektif 75 Tahun Kemenag Kelola Haji

16 Desember 2025 - 21:51 WIB

Penyelenggaraan Haji 2025 Menjadi Tugas Terakhir Ditjen Penyelenggaraan Haji Dan Umrah (Phu) Kementerian Agama. Mulai Tahun Depan, Tanggung Jawab Mengurus Haji Diemban Oleh Kementerian Haji Dan Umrah.
Trending di News