Menu

Mode Gelap
Setahun Kepemimpinan Prabowo: Harapan dan Tantangan Jerry Mase: Bubarkan Kementerian BUMN, Langkah Brilian Presiden Prabowo GERAK 08 Apresiasi 1 Tahun Pemerintahan Prabowo: Pembenahan Ekonomi Nasional dan Peran Aktif di Kancah Geopolitik Kejari Kota Bandung Serahkan 4 Tersangka Serta Barang Bukti Dugaan Korupsi PT ENM dan SDI Kasus Dugaan Korupsi PT ENM dan PT SDI, Kejari Kota Bandung Amankan Uang Negara Rp15 Miliar Komitmen Dorong Ekonomi Rakyat, Anggota DPR RI Fraksi NasDem Salurkan Bibit Ayam Petelur di Banten

News

Pendamping TTG : Pemkab Tangerang Diminta Perhatikan Juara TTG Usai Lomba


Pendamping TTG : Pemkab Tangerang Diminta Perhatikan Juara TTG Usai Lomba Perbesar

Teropongistana.com, TANGERANG| Pendamping Teknologi Tepat Guna (TTG) asal Kecamatan Sukadiri Irpan meminta kepada Pemerintah Kabupaten Tangerang agar memperhatikan peserta TTG yang meraih juara pada lomba Teknologi Tepat Guna (TTG) tingkat Kabupaten Tangerang.

Meskipun, raih juara mendapatkan hadiah pembinaan dan trophy, namun menurutnya, peserta juara TTG mestinya mendapatkan perhatian secara berkelanjutan yang dapat mengembangkan karya teknologi inovasi yang diciptakan. Irpan mengaku, meski sering di lombakan terobosan teknologi inovasi tersebut tidak ada wujud nyata bagi para penggiat ataupun pecinta teknologi inovasi usai dilombakan.

“Produk ciptaan teknologi inovasi ini hanya dilombakan saja, selanjutnya ga ada perhatian dari pihak terkait soal pengembangan alat teknologi ini,” ungkap Irpan kepada wartawan Senin (20/3).

Baca juga: Bupati Zaki: TTG Harus Aplikatif, Tak Perlu Pakai Teknologi Pabrikan yang Mahal

Irpan berharap, Pemerintah Kabupaten Tangerang dapat memfasilitasi mengembangkan teknologi inovasi yang sudah diciptakan oleh peserta ini kedepannya menjadi lebih baik. Misal memberikan akses paten atau daya tarik produk atau alat agar dapat digunakan masyarakat luas.

“Berharap di fasilitasi akses paten alat teknologi ini, terutama bagi peserta TTG yang juara. Agar ada pengembangan yang baik maupun alat itu sendiri ataupun pemakaian akses penggunaan nya,”ungkapnya.

Irpan mengaku, terobosan teknologi tersebut hanya ajang perlombaan saja, tidak adanya kelanjutan secara dinamis yang dapat mengangkat lebih maju terhadap para pecinta teknologi inovasi.

“Selesai lomba ya gitu – gitu aja ga ada perhatian dari pihak mana pun untuk pengembangan teknologi inovasi ini,”tandasnya.

Ia menambahkan, dalam prosesnya terkadang terkendala dari segi materi, karna beli alat – alatnya saja cukup lumayan. Sementara seadanya saja pake modal Sendiri. Meskipun sudah raihan juara nasional ya gitu -gitu aja ga ada pengembangan yang nyata untuk teknologi yang sudah diciptakan,”terangnya.

“Minimal ada perhatian lebih lah dari Pemerintah Setempat, baik hak paten maupun mendorong aplikasi alat ke masyarakat luas, atau Pemda sendiri yang mengaplikasikan sebagai bahan percontohan dari alat teknologi yang juara ini,”harapnya.
(Ardi)

Baca Lainnya

CBA: Penolakan SPBU Swasta Beli BBM Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

3 Oktober 2025 - 15:33 WIB

Cba: Penolakan Spbu Swasta Beli Bbm Pertamina, Simon Aloysius Mantiri Permalukan Bahlil Lahadalia

Fraksi NasDem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda di DPRD Banten

30 September 2025 - 21:32 WIB

Fraksi Nasdem Dukung Lanjutan Pembahasan Dua Raperda Di Dprd Banten

Pemuda Katolik Komda Bali Serukan Generasi Muda Tetap Tenang dan Tidak Terprovokasi

30 Agustus 2025 - 19:42 WIB

Pemuda Katolik Komda Bali Serukan Generasi Muda Tetap Tenang Dan Tidak Terprovokasi
Trending di News